Prediksi Manchester United vs Juventus 24 Oktober 2018
Prediksi Manchester United vs Juventus 24 Oktober 2018 – Dipertandingan Liga Champion UEFA tahun 2018/2019 telah memasuki pekan ke 3 dan menghadirkan grup H dengan duel tim papan atas yaitu Manchester United vs Juventus. Sebagai tuan rumah pastinya Manchester United sangat berpeluang besar dalam kemenangan ini karena mereka akan dikelilingi banyak fans setia mereka. Sebagai tim tangguh juga dipastikan Manchester United tidak akan kesulitan menjamu Juventus. Keduanya memang memiliki kualitas yang seimbang namun dalam klasemen Liga Primer Manchester United hanya mampu berada di peringkat ke 8 sementara Juventus sebagai juara bertahan Serie A Italia. Pertandingan antara Manchester United vs Juventus akan segera dilaksanakanĀ pada tanggal 24 Oktober 2018 yang diselenggarakan di Old Trafford (Manchester) live pukul 02:00 WIB. Akankah Manchester United menorehkan kemenangannya?
Jose Mourinho sebagai pelatih Manchester United akan mengupayakn penuh kemenangan ini. meskipun sempat menelan kekalahan saat menjamu Derby County dipertandingan terakhirnya dalam adu pinalty. Sebelumnya Manchester United juga hanya mampu menahan imbang saat menjamu Wolverhampton. Kini saatnya Mourinho akan tersenyum kembali jika anak didiknya mampu menorehkan kemenangan.
Prediksi Manchester United vs Juventus 24 Oktober 2018 – Paul Pogba dan A. Martial telah ditugaskan Mourinho untuk selalu menciptakan gol di setiap pertandingan. Saatnya kedua pemain tersebut bertindak agar pelatihnya mampu tersenyum kembali. Berlaga dimarkas sendiri tentu Mourinho tidak mau sampai dipermalukan oleh Juventus.
Massimilano Allegri sebagai pelatih Juventus akan mengupayakan kemenangan ini. Penampilan Juventus memang sedang gemilang karena catatan pertandingannya selama lima kali berhasil menorehkan kemenangan dan tidak terkalahkan. Bahkan saat menjalani Liga Champion pekan ke 2 juga berhasil menghancurkan Young Boys dengan skor tragis 3-0. Kini saatnya Juventus menghancurkan pertahanan Jose Mourinho.
Juventus akan membawa bekal bintang pemain hebat seperti bintang bola yakni Cristian Ronalddo, M. Pjanic, Alex Sandro dan banyak lainnya. Bahkan dalam pertandingan Liga Champion Juventus pernah menjadi sang juara selama 2 kali. Selain itu banyak juga prestasi Juventus seperti pemenang Serie A 35 kali Serie B satu kali, Coppa Italia satu kali dan lain-lain.